Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

CONTOH SOAL ULANGAN HARIAN MATA PELAJARAN GEOGRAFI TINGKAT SMA


SOAL PENILAIAN HARIAN 1 MAPEL GEOGRAFI MA.ANNURIYYAH TA. 2021/2022

SOAL PENILAIAN HARIAN 1 MAPEL GEOGRAFI MA.ANNURIYYAH TA. 2021/2022  Berilah tanda silang (x) pada satu jawaban A, B, C, D, atau E yang paling tepat!  1.	Posisinya yang strategis memudahkan kapal barang asing masuk ke wilayah Indonesia. Dampak yang dapat dirasakan masyarakat adalah .... A.	komoditas ekspor lebih terjangkau B.	harga barang impor lebih terjangkau C.	harga barang lokal menjadi lebih murah D.	lalu lintas kapal barang lokal kalah bersaing E.	biaya ekspor makin terjangkau oleh nelayan  2.	Untuk mengukur batas landas kontinen, mka diukur mulai dari garis dasar pantai ke arah luar dengan jarak paling jauh adalah .... A.	12 mil dengan kedalaman 150 m B.	12 mil dengan kedalaman 200 m C.	200 mil dengan kedalaman 250 m D.	200 mil dengan kedalaman 150 m E.	250 mil dengan kedalaman 200 m  3.	Masyarakat Indonesia telah mengenal transportasi laut sejak masa kerajaan. Bagi masyarakat zaman dahulu lebih memilih transportasi laut karena .... A.	waktu perjalanan lebih singkat B.	memerlukan pekerjaan yang sedikit C.	mampu menghemat bahan bakar D.	terdapat banyak pelabuhan dagang E.	mampu menampung banyak muatan  4.	Zona Ekonomi Eksklusif merupakan batas pemanfaatan potensi sumber daya laut suatu negara dan negara lain tidak boleh ikut mengelola. Akan tetapi, negara lain dapat ikut mengelola ZEE dengan tindakan .... A.	mengirim kapal militer ke wilayah ZEE B.	mengirim kapal nelayan ke wilyah ZEE C.	mengurus izin pengelolaan ZEE D.	membeli salah satu pulau di wilayah ZEE E.	mengeksploitasi sumber daya di wilayah ZEE  5.	Rehabilitasi ekosistem laut dapat dilaksanakan secara in situ. Bentuk usaha yang dapat dilakukan yaitu ....  A.	menyebar bibit-bibit ikan ke kawsan pantai B.	membangun kolam buatan di wilayah pesisir C.	melarang pengunjung mendekati wilayah laut D.	membangun taman rekreasi di wilayah pesisir E.	menetapkan kawasan laut sebagai taman nasional  6.	Berikut yang bukan merupakan industri bioteknologi kelautan adalah .... A.	deep sea mining B.	deep sea costal C.	industri nanoteknologi kelautan D.	ocean engineering E.	ocean deep blue sea  7.	Pemanfaatan sumber daya kelautan harus dilakukan dengan ramah lingkungan. Ciri penangkapan ikan ramah lingkungan yaitu ....  A.	menangkap ikan di perairan laut dalam B.	menangkap spesies yang jarang ditemui C.	mengejar kuantitas hasil tangkapan ikan D.	menggunakan alat tangkap untuk ikan dewasa E.	memprioritaskan ikan di dekat terumbu karang  8.	Dilihat dari letak geologisnya, Indonesia terletak di antara dua deretan pegunungan, yaitu .... A.	Pegunungan Alpen dan Pegunungan Pasifik B.	rangkaian Sirkum Pasifik dan rangkaian Sirkum Mediterania C.	rangkaian Pegunungan Alpen dan Sirkum Mediterania D.	rangkaian Sirkum Pasifik dan Pegunungan Sirya E.	rangkaian Gunung Etna dan Sirkum Mediterania  9.	Perbedaan letak geomorfologis memberikan pengaruh yang beraneka ragam, salah satunya adalah adanya suhu yang berbeda-beda dan sangat berpengaruh pada ....  A.	iklim B.	cuaca C.	curah hujan D.	jenis tanaman E.	kultur masyarakat  10.	Pengaruh letak geologis pada Indonesia adalah .... A.	Indonesia menjado jalur perdagangan B.	Indonesia mempunyai dua musim C.	Indonesia kaya bahan tambang D.	Indonesia kaya biodiversitas E.	Indonesia memiliki rangkaian gunung api                KUNCI JAWABAN PENILAIAN HARIAN 1 MAPEL GEOGRAFI MA.ANNURIYYAH TA. 2021/2022    1.	B 2.	D 3.	E 4.	C 5.	E 6.	E 7.	D 8.	B 9.	D 10.	E
CONTOH SOAL ULANGAN HARIAN GEOGRAFI SMA

Berilah tanda silang (x) pada satu jawaban A, B, C, D, atau E yang paling tepat! 

1.        Posisinya yang strategis memudahkan kapal barang asing masuk ke wilayah Indonesia. Dampak yang dapat dirasakan masyarakat adalah ....

A.  komoditas ekspor lebih terjangkau

B.  harga barang impor lebih terjangkau

C.  harga barang lokal menjadi lebih murah

D.  lalu lintas kapal barang lokal kalah bersaing

E.   biaya ekspor makin terjangkau oleh nelayan

 

2.        Untuk mengukur batas landas kontinen, mka diukur mulai dari garis dasar pantai ke arah luar dengan jarak paling jauh adalah ....

A.    12 mil dengan kedalaman 150 m

B.     12 mil dengan kedalaman 200 m

C.     200 mil dengan kedalaman 250 m

D.    200 mil dengan kedalaman 150 m

E.     250 mil dengan kedalaman 200 m

 

3.        Masyarakat Indonesia telah mengenal transportasi laut sejak masa kerajaan. Bagi masyarakat zaman dahulu lebih memilih transportasi laut karena ....

A.    waktu perjalanan lebih singkat

B.     memerlukan pekerjaan yang sedikit

C.     mampu menghemat bahan bakar

D.    terdapat banyak pelabuhan dagang

E.     mampu menampung banyak muatan

 

4.        Zona Ekonomi Eksklusif merupakan batas pemanfaatan potensi sumber daya laut suatu negara dan negara lain tidak boleh ikut mengelola. Akan tetapi, negara lain dapat ikut mengelola ZEE dengan tindakan ....

A.    mengirim kapal militer ke wilayah ZEE

B.     mengirim kapal nelayan ke wilyah ZEE

C.     mengurus izin pengelolaan ZEE

D.    membeli salah satu pulau di wilayah ZEE

E.     mengeksploitasi sumber daya di wilayah ZEE

 

5.        Rehabilitasi ekosistem laut dapat dilaksanakan secara in situ. Bentuk usaha yang dapat dilakukan yaitu ....

A.    menyebar bibit-bibit ikan ke kawsan pantai

B.     membangun kolam buatan di wilayah pesisir

C.     melarang pengunjung mendekati wilayah laut

D.    membangun taman rekreasi di wilayah pesisir

E.     menetapkan kawasan laut sebagai taman nasional

 

6.        Berikut yang bukan merupakan industri bioteknologi kelautan adalah ....

A.    deep sea mining

B.     deep sea costal

C.     industri nanoteknologi kelautan

D.    ocean engineering

E.     ocean deep blue sea

 

7.        Pemanfaatan sumber daya kelautan harus dilakukan dengan ramah lingkungan. Ciri penangkapan ikan ramah lingkungan yaitu ....

A.    menangkap ikan di perairan laut dalam

B.     menangkap spesies yang jarang ditemui

C.     mengejar kuantitas hasil tangkapan ikan

D.    menggunakan alat tangkap untuk ikan dewasa

E.     memprioritaskan ikan di dekat terumbu karang

 

8.        Dilihat dari letak geologisnya, Indonesia terletak di antara dua deretan pegunungan, yaitu ....

A.    Pegunungan Alpen dan Pegunungan Pasifik

B.     rangkaian Sirkum Pasifik dan rangkaian Sirkum Mediterania

C.     rangkaian Pegunungan Alpen dan Sirkum Mediterania

D.    rangkaian Sirkum Pasifik dan Pegunungan Sirya

E.     rangkaian Gunung Etna dan Sirkum Mediterania

 

9.        Perbedaan letak geomorfologis memberikan pengaruh yang beraneka ragam, salah satunya adalah adanya suhu yang berbeda-beda dan sangat berpengaruh pada ....

A.    iklim

B.     cuaca

C.     curah hujan

D.    jenis tanaman

E.     kultur masyarakat

 

10.    Pengaruh letak geologis pada Indonesia adalah ....

A.    Indonesia menjado jalur perdagangan

B.     Indonesia mempunyai dua musim

C.     Indonesia kaya bahan tambang

D.    Indonesia kaya biodiversitas

E.     Indonesia memiliki rangkaian gunung api

 KUNCI JAWABAN 

  1. B
  2. D
  3. E
  4. C
  5. E
  6. E
  7. D
  8. B
  9. D
  10. E

DOWNLOAD JUGA:

Kumpulan Kisi-kisi, Soal dan Kunci Jawaban

Post a Comment for "CONTOH SOAL ULANGAN HARIAN MATA PELAJARAN GEOGRAFI TINGKAT SMA"