Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

IMAM MALIK ILMUWAN MUSLIM DALAM BIDANG FIKIH

Imam Malik mempunyai nama lengkap Abu Abdullah Malik bin Anas bin Malik bin Abi Amir bin Amr bin Haris bin Gaiman bin kutail bin Amr bin Haris Asbahi. Ia lahir di Madinah pada tahun 716 M dan meninggal di kota yang sama pada tahun 716 M dan meninggal di kota yang sama pada tahun 795 M. Ia adalah salah satu ulama yang tidak banyak melawat dalam menuntut ilmu, sehingga ia tidak pernah meninggalkan Madinah, kecuali ke Mekkah untuk beribadah haji.

Meski demikian tidak mengurangi kualitas ilmunya, beberapa gurunya adalah Nafi bin Abi Nuaim, Ibnu Syihab az Zuhri dan Hasim bin Urwa.

Dasar-dasar yang digunakan oleh Imam Malik dalam memtuskan suatu keteapan al Qur'an, sunah rasul, sunah sahabat, tradisi masyrakat Madinah (Amal ahli madmah), qiyas dan al Maslahah al Mursalah. Dasar-dasar itu dikenal degan madzhab Maliki. Wilayah yang cocok untuk berkembangan madzhab ini yaitu  Maroko, Tunisia, Sudan dan Andalusia.

Karya besar yang dihasilkan oleh Imam Malik adlah kitab al Muwatta'. Kitab ini ditulis atas permintaan Khalifah Al Mansur, tetapi penulisannya selesai pada masa khalifah Al Mahdi. Kitab itu merupakan kitab hadits dan fikih sekaligus, memuat hadi-hadis yang berkaitan dengan hidang-bidang ilmu fikih.


Untuk lebih memudahkan dalam mempelajari materi tentang Imam Malik, berikut kami sajikan dalam bentuk power point, yang merupakan hasil karya anak didik kami kelas XI Madrasah Aliyah Annuriyyah Rambipuji Jember. File ppt ini dapat didowload di link berikut:

https://docs.google.com/presentation/d/1xm261uPJxRU13r-V7g6n9daQh1slnP_O/edit#slide=id.p1


Post a Comment for "IMAM MALIK ILMUWAN MUSLIM DALAM BIDANG FIKIH"